Selasa, April 15, 2025
spot_img

Lantik Dewan Hakim MTQ ke-56 Tingkat Kabupaten Asahan, Bupati Asahan Berharap Dapat Ciptakan Generasi Muda Yang Cinta Al-Qur’an

Bupati Asahan Taufik Zainal Abidin Siregar, S.Sos., M.Si secara resmi melantik dewan hakim Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) ke-56 Tingkat Kabupaten Asahan. Dalam kesempatan ini Bupati Asahan menyampaikan Harapan agar kegiatan ini dapat menciptakan Generasi pencinta Al-Quran terkhusus di wilayah Kabupaten Asahan. pelantikan ini berlangsung di Aula Melati Kantor Bupati Asahan dan turut dihadiri oleh Wakil Bupati Asahan, mewakili Ketua Pengadilan Negeri Kisaran, mewakili Kajari Asahan, mewakili Dandim 0208/Asahan, mewakili Danlanal TBA, mewakili Danyon 126/KC, mewakili Kapolres Asahan, Sekretaris Daerah Kabupaten Asahan, OPD dan Dewan Hakik MTQ ke-56 Kabupaten Asahan.

Selain diharapkan menciptakan generasi muda yang cinta akan Al-Qur’an, pelaksanaan MTQ ini juga sebagai tempat untuk melihat hasil pembinaan yang dilakukan oleh Desa/Kelurahan kepada para peserta. “Para peserta MTQ ini berasal dari Desa/Kelurahan yang telah dilakukan seleksi. Setelah diseleksi di Desa/Kelurahan mereka diseleksi kembali di tingkat Kecamatan dan hasil seleksi dari Kecamatan ini, yang akan dipertandingkan di Tingkat Kabupaten Asahan untuk menjadi kandidat perwakilan peserta MTQ di Tingkat Provinsi Sumatera Utara. Pembinaan ini sudah berjalan dengan baik, diharapkan pembinaan ini dapat terus dilanjutkan”, ujar Bupati Asahan.

Bupati Asahan juga menyampaikan, bahwa peserta terbaik pada MTQ Nasional ke-56 Tingkat Kabupaten Asahan nantinya akan dijadikan duta pada penyelenggaraan MTQN Tingkat Provinsi Sumatera Utara. Dalam waktu dekat akan dilaksanakan pemusatan latihan yang lebih selektif agar dapat berkontribusi pada penyelenggaraan MTQ Tingkat Provinsi nantinya. Karena itu, di luar pelaksanaan MTQN, Bupati Asahan berharap kepada para dewan hakim, mari kita terus bekerjasama melakukan pembinaan kepada masyarakat, mencari bibit-bibit baru, menemukan teknik-teknik yang mutakhir, praktis dan lebih menarik untuk memberantas buta aksara Al-Qur’an dan memberikan pemahaman tentang nilai Al- Qur’an bagi orang-orang yang sudah bisa membaca Al-Qur’an.

Ketua Dewan Hakim MTQ ke-56 Tingkat Kabupaten Asahan dilantik sesuai dengan Surat Keputusan Bupati Asahan Nomor 100.3.3.2-34-1.3 Tahun 2025 tentang Pembentukan Dewan Pengawas, Dewan Hakim dan Panitera MTQ ke-56 Tingkat Kabupaten Asahan.
Ketua H. Salman Abdullah Tanjung, Lc., MA
Sekretaris Drs. H. Mahmuddin Lubis, MM.
(As)

Berita Untuk Anda

Terpopuler

Polisi Bakar Lapak Judi Sabung Ayam di Pancur Batu Namun Pengusahanya Tidak Ditangkap

MEDAN – Jajaran Polrestabes Medan bersama Detasemen Polisi Militer...

Lantik 12 Pejabat Tinggi Pratama, Wagub Sumut Surya Minta Tunjukkan Kinerja yang Lebih Maksimal

MEDAN - Wakil Gubernur (Wagub) Sumatera Utara (Sumut) Surya...

Oknum Polisi di Labusel Diduga Pesta Narkoba, Ada Postingan Istri di Media Sosial

Medan - Salah satu istri oknum Polisi di Labuhan...

Bermain Air di Kolam Renang Licia Binjai, Anak-anak Alami Sakit Mata

BINJAI | Sejumlah anak sekolah dasar mengalami sakit mata...

Polisi Diserang Ketika Gerebek Sarang Narkoba di Belawan, 3 Orang Diringkus

MEDAN - Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Pelabuhan Belawan...

Wartawan Akan Dapat Rumah Subsidi dari Pemerintah, Ketua Umum PWI Pusat Hendry Ch Bangun Beri Apresiasi

Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman Maruarar Sirait mengalokasikan 1.000...

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Pemkab Asahan Gelar Malam Pisah Sambut Lanal TBA

Pemerintah Kabupaten Asahan menggelar malam pisah sambut Danlanal Tanjung Balai Asahan (TBA) di Pendopo Rumah Dinas Bupati Asahan, Senin (14/04/2025) malam. Acara pisah sambut dari...

Anggota Komisi IV DPR RI Dorong Pemerintah Kabupaten Asahan Bagun Industri Pengelolahan Kerang Kepah

Anggota Komisi IV DPR RI Prof. Dr. Ir. Rokhmin Dahuri, MS mendorong Pemerintah Kabupaten Asahan untuk menjalin kerjasama dengan para pengusaha untuk membangun industri...

Pemkab Asahan Terima Kunjungan Kerja Anggota DPR RI Untuk Sosialisasi Ekonomi Biru

Pemerintah Kabupaten Asahan Terima Kunjungan Kerja Anggota DPR Republik Indonesia Prof Dr. Ir. H. Rokhim Dahuri, MS di Kabupaten Asahan dalam pertemuan tentang Sosialisasi...

Wujudkan Asta Cita Presiden, Bupati Asahan Ikuti Sosialisasi Pembentukan Sekolah Rakyat

Bupati Asahan Bapak Taufik Zainal Abidin Siregar, S.Sos., M.Si mengikuti Sosialisasi dan Koordinasi Pembentukan Sekolah Rakyat dan Dialog Pilar-Pilar Sosial di Provinsi Sumatera Utara...

Bupati Asahan Buka Rapat Persiapan Lomba TP-PKK Kabupaten Asahan

Bupati Asahan Taufik Zainal Abidin Siregar, S.Sos., M.Si membuka rapat persiapan lomba TP-PKK Kabupaten Asahan di Pendopo Rumah Dinas Bupati Asahan, Kamis (10/04/2025). Pada...

Gubernur Sumatera Utara Resmi Buka Musrenbang RKPD Kabupaten Asahan

Gubernur Sumatera Utara diwakili oleh Kepala Dinas Kepemudaan dan Keolahragaan (Kadispora) Sumatera Utara M. Mahfullah Pratama Daulay, S.STP., MAP membuka Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang)...

Polisi Diserang Ketika Gerebek Sarang Narkoba di Belawan, 3 Orang Diringkus

MEDAN - Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Pelabuhan Belawan berhasil mengungkap kasus peredaran narkotika di Jalan Proyek, Kelurahan Bagan Deli, Rabu malam (9/4/2025) malam. Tiga...

Bupati Asahan terima Kunjungan Kerja Komisi A DPRD Provinsi Sumatera Utara

Hari ini, Kamis 10 April 2025, Bupati Asahan Taufik Zainal Abidin, S.Sos., M.Si melalui Asisten Bidang Perekonomian dan Pembangunan Kabupaten Asahan Dr. Ir Oktoni...