Medan - Sekitar 300 personel TNI/ Polri turun menggerebek sejumlah sarang narkoba yang berada di wilayah Kabupaten Deli Serdang dan Langkat. Selain penggerebekan, polisi memboyong 47 orang.
Kabid Humas Polda Sumut Kombes Hadi Wahyudi menyebut penggerebekan itu menyasar enam lokasi. Penggerebekan dilakukan sejak...