Kamis, Mei 1, 2025
spot_img

Tanggap Isu pada Anak, Kepala LPKA Palu : Stop Kekerasan, Mereka Adalah Penerus Bangsa

Palu – Tanggap isu kekerasan dan penculikan kepada anak, Kepala Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Kelas II Palu, Revanda Bangun menghimbau, kepada seluruh jajarannya untuk turut serta berkontribusi aktif dalam menyebarluaskan informasi kepada masyarakat agar lebih berhati-hati menjaga anggota keluarganya. Selasa, (23/4) Pagi.

Hal tersebut ia sampaikan setelah melihat bukti nyata yang tersebar melalui media sosial dan media cetak. Perkembangan tersebut sangat cepat beredar diseluruh wilayah Indonesia khususnya di Sulawesi Tengah yang saat ini sedang menjadi pembicaraan hangat terkait tindak kekerasan seksual dan penculikan pada anak.

Dirinya sangat mengecam terhadap perilaku yang tidak baik tersebut dan tidak hanya pihak berwajib, seluruh elemen masyarakat mesti mengambil langkah pasti dalam mengentikan Tindakan itu.

Berdasarkan data Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Pelindungan Anak, ada 16.854 anak yang menjadi korban kekerasan pada Tahun 2023.

Selanjutnya, Revanda menjelaskan, berbagai kekerasan tersebut tidak hanya secara fisik, tetapi juga psikis, seksual, penelataran, perdagangan orang, hingga eksploitasi.

“Sangat miris mendengar dan membaca pemberitaan tersebut, sudang sangat tidak pantas hal itu terjadi. Di era digitalisasi saat ini sudah sepatunya kita orang dewasa untuk saling berbagi informasi, gunakan perkembangan zaman dengan perubahan yang baik. Saya harap kita semua dapat saling mengingatkan kepada seluruh masyarakat agar lebih berhati-hati dan meningkatkan pengawasan kepada anak-anak kita,” jelas Revanda di Ruang Kerjanya

“Anak-anak itu adalah aset masa depan bangsa, kita wajib untuk menjaga dan merawatnya,” tegasnya

Menyikapi tindakan tersebut, ia juga menekankan kepada seluruh jajarannya untuk terus berusaha memberikan pelayanan prima para anak binaan di LPKA Palu. Dirinya juga pastikan akan menindak tegas kepada pegawai yang melakukan Tindakan Perilaku kekerasan pada anak.

“House of Cheers merupakan komitmen kita untuk menjadikan LPKA Palu rumah yang penuh keceriaan. Tidak ada kekerasan, semuanya dibina untuk menciptakan generasi emas 2045, kalaupun sampai ada, saya pastikan kita beri Hukuman yang tegas,” tutupnya.(Rel)

Berita Untuk Anda

Terpopuler

Bermain Air di Kolam Renang Licia Binjai, Anak-anak Alami Sakit Mata

BINJAI | Sejumlah anak sekolah dasar mengalami sakit mata...

Lantik 12 Pejabat Tinggi Pratama, Wagub Sumut Surya Minta Tunjukkan Kinerja yang Lebih Maksimal

MEDAN - Wakil Gubernur (Wagub) Sumatera Utara (Sumut) Surya...

Oknum Polisi di Labusel Diduga Pesta Narkoba, Ada Postingan Istri di Media Sosial

Medan - Salah satu istri oknum Polisi di Labuhan...

Diskotik Krypton di Jalan Gajah Mada Medan Buka 24 Jam “Ada Peredaran Narkoba”

Medan - Tempat Hiburan Malam (THM) atau Diskotik Krypton di...

FUI Sumut Kawal Sidang Kasus Penipuan Yang Melibatkan Pimpinan Ponpes

Pengadilan Negeri (PN) Binjai menggelar sidang perdana kasus penipuan...

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Wabup Asahan hadiri High Level Meeting TPID dan TP2DD

Bupati Asahan dihadiri Wakil Bupati Asahan Rianto, SH, M.A.P didampingi Kadis Pendapatan, Kadis Pertanian, Kadis Kopdagin, Sekretaris Kominfo, Kabag Umum, Plh.Kabag Ekonomi Ikuti High...

Ketua PKK Asahan Pembinaan Hatinya PKK

Ketua TP. PKK Kabupaten Asahan, Ny. Yusnila Indriati Taufik melakukan panen raya di 2 lokasi Taman Hatinya PKK. Rabu, (30/04/2025). Kedua lokasi pemanfaatan lahan yang...

Pengajian Akbar Ashabul Yamin di Sei Dadap Dihadiri Ketua PKK Asahan

Ketua TP. PKK Asahan Ny. Yusnila Indriati Taufik menghadiri pengajian Akbar Ashabul Yamin di Kecamatan Sei Dadap yang di pusatkan di Aula balai Avros...

Bupati Asahan Rakor Penguatan Sinergi Kolaborasi KPK dan Pemda

Bupati Asahan Taufik Zainal Abidin Siregar SSos MSi menghadiri Rapat Koordinasi Penguatan Sinergi Kolaborasi antara KPK dan Pemerintah Daerah dalam Rangka Pemberantasan Korupsi di...

Pembinaan PAAR Era Digital di Kecamatan Setia Janji

Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Kabupaten Asahan Ny. Yusnila Indriati Taufik melakukan pembinaan Pola Asuh Anak dan Remaja di Era...

Pemkab Asahan Sosialisasi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Wakil Bupati Asahan, Rianto, SH., MAP, membuka sosialisasi pembentukan Koperasi Desa dan Kelurahan Merah Putih di Kabupaten Asahan berlangsung di Aula Melati kantor Bupati...

Wakil Bupati Asahan Lepas 3 Peserta Magang ke Jepang

Wakil Bupati Asahan, Rianto, SH., MAP melepas 3 peserta program magang kerja ke Jepang sekaligus menyerahkan sertifikat pelatihan kepada yang telah menyelesaikan pelatihan. Kegiatan...

Penggusuran Bangunan Liar Tanpa Kompensasi di Bantaran Kali Kabupaten Bekasi: Apakah Pemerintah Sudah Adil?

Pemerintah Kabupaten Bekasi kembali melakukan penggusuran terhadap warga yang tinggal di pinggiran sungai di wilayah Kabupaten Bekasi. Namun, yang menjadi persoalan adalah tindakan ini...