Rabu, Maret 19, 2025
spot_img

Terbukti Bunuh Brigadir Joshua, Richard Eliezer Tetap Jadi Polisi

Kasus pembunuhan menjerat Richard Eliezer atau Bharada E mendapat respon positif, ia tetap menjadi anggota Polri setelah diperiksa selama 7 jam di Komisi Kode Etik Polri (KKEP), Rabu (22/2/2023).

Richard Eliezer tetap jadi Polisi Namun, ia dikenakan sanksi demosi selama satu tahun.

“Sanksi administratif yaitu mutasi bersifat demosi selama satu tahun,” kata Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Pol Ahmad Ramadhan kepada wartawan di Mabes Polri, Jakarta, Rabu (22/2/2023).

Ramadhan menekankan bahwa Polri tetap mempertahankan Eliezer sebagai anggota mereka, meski dia terlibat dalam kasus pembunuhan Brigadir J dan sudah terbukti di pengadilan.

“Yang jelas putusan sidang yang bersangkutan dipertahankan,”beber Ramadhan.

Sesuai Pasal 13 Ayat 1 huruf a Perpol Nomor 1 Tahun 2003 maka Komisi Kode Etik mengambil pertimbangan bahwa terduga pelanggar masih dapat dipertahankan untuk tetap berada dalam dinas Polri, jelas Karopenmas Divisi Humas Polri Brigjen Ahmad Ramadhan

Lanjutnya. “Demosi di fungsi Yanma jadi dalam masa satu tahun yang bersangkutan ditempatkan di Tamtama di Yanma Polri,”jelasnya.

Polri sejak siang tadi menggelar sidang etik terhadap Bharada E. Sidang ini dipimpin oleh tiga Kombes.

Dalam sidang tersebut, sebanyak delapan orang memberikan kesaksiannya termasuk Ferdy Sambo. Sambo memberikan kesaksian secara tertulis dan tidak hadir dalam sidang secara langsung.

 

Berita Untuk Anda

Terpopuler

2 Anggota DPRD Medan Berkelahi di Kamar Mandi Usai Rapat Komisi

Beredar video anggota DPRD Medan David Roni Ganda Sinaga dan...

3 Polisi Tewas Tertembak di Lokasi Judi Sabung Ayam di Way Kanan

Sebanyak 3 polisi gugur saat menjalankan tugas, mereka ditembak di...

Viral Siswi SMK di Kota Medan Melahirkan di Warung Warga, Sempat Kencan 5 Pria Berbeda

Medan - Viral siswi SMK di Kota Medan melahirkan bayi...

Polsek Pancur Batu Beri Izin Buka Judi Dadu di Desa Namo Bintang “Mil 25 Juta”

Deli Serdang - Hukum terhindar karena uang, begitulah kira-kira...

Bermain Air di Kolam Renang Licia Binjai, Anak-anak Alami Sakit Mata

BINJAI | Sejumlah anak sekolah dasar mengalami sakit mata...

DPW PWDPI Sumut Lakukan Pengukuhan Panitia Pelantikan dan Bukber

Dewan Pimpinan Wilayah Persatuan Wartawan Duta Pena Indonesia (...

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

2 Anggota DPRD Medan Berkelahi di Kamar Mandi Usai Rapat Komisi

Beredar video anggota DPRD Medan David Roni Ganda Sinaga dan Dodi Robert Simangunsong berkelahi di gedung DPRD Medan, keduanya sama-sama duduk di Komisi III. Anggota dewan...

Judi Tembak Ikan Logo Hoki Lagi Berkembang di Wilkum Polres Belawan Ketika Bulan Puasa

Marelan – Judi tembak ikan berlogo Hoki lagi mengembangkan sayapnya di daerah Medan Utara ketika bulan suci Ramadhan. Judi tembak ikan berlogo Hoki itu terdapat di beberapa...

Pemerintah Kabupaten Asahan Menyerahkan Bantuan Beras Kepada 1000 Kaum Dhuafa

Pemerintah Kabupaten Asahan menyerahkan bantuan Beras kepada 1.000 orang kaum dhuafa yang berasal dari Kecamatan Kota Kisaran Barat dan Kecamatan Kota Kisaran Timur di...

Pastikan Kedisiplinan Wabup Asahan Kembali lagi Sidak Di Beberapa OPD

Wakil Bupati Asahan Rianto, SH., M.AP kembali melakukan sidak ke beberapa Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di Kabupaten Asahan diantaeranya PDAM Tirtandi Silau Piasa, Dinas...

3 Polisi Tewas Tertembak di Lokasi Judi Sabung Ayam di Way Kanan

Sebanyak 3 polisi gugur saat menjalankan tugas, mereka ditembak di lokasi sabung ayam Kampung Karang Manik, Kecamatan Negara Batin, Way Kanan, Lampung Senin (17/3/2025). 3 polisi...

Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Asahan Sambut Wakil Gubernur Sumatera Utara dan Tim Safari Pemerintah Provinsi Sumatera Utara

Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Asahan sambut wakil Gubernur Sumatera Utara beserta tim Safari Ramadhan Pemerintah Provinsi Sumatera Utara sekaligus berbuka puasa bersama untuk...

Bupati Asahan Terima Audiensi KPPN Kota Tanjung Balai Asahan

Bupati Asahan Taufik Zainal Abidin, S.Sos., M.Si. di dampingi OPD terkait menerima kunjungan kerja Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) di ruang kerja Bupati Asahan,...

Wakil Bupati Asahan Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi Tahun 2025

Wakil Bupati Asahan Rianto, SH., MAP mengikuti Rapat Koodinasi (Rakor) Pengendalian Inflasi Tahun 2025 di Aula Kenaga Kantor Bupati Asahan, Senin (17/03/2025). Rakor Pengendalian...