Kamis, Januari 15, 2026
spot_img

Polisi Tembak Pencuri Motor Lalu Tewas di RS Bhayangkara Medan

Polsek Sunggal akhirnya mengungkap kasus pencurian sepeda motor (curanmor) milik mahasiswa di kos-kosan Cloudberry Residence Jalan Ikahi II, Padang Bulan Selayang I, Medan Selayang.

Pelak bernama Surya Putra (46) ia ditangkap di Jalan Suka Baru, Gang Langgar, PB Selayang I, Medan Selayang pada Jumat (26/7/24) malam kemarin.

Namun saat dilakukan pengembangan pelaku menyerang dan melukai petugas sambil berusaha kabur melarikan diri.

“Karena sudah membahayakan, petugas terpaksa memberikan tindakan tegas terukur. Dengan mengalami luka tembak, tim membawa pelaku ke RS Bhayangkara Medan.

Namun saat di rumah sakit pelaku dinyatakan sudah meninggal dunia,” kata Kapolsek Sunggal, Kompol Bambang Gunanti Hutabarat disela-sela paparan Selasa (30/7/24).

Menurut catatan dikepolisian Surya Putra sudah empat kali melakukan aksi kejahatan.

Terbaru, pelaku yang tinggal di Jalan Bajak II, Harjosari II, Medan Amplas mencuri sepeda motor milik Gerar Zefanya Surbakti (19) di kos-kosan Cloudberry Residence Jalan Ikahi II.

Saat itu Gerar memarkirkan sepeda motor di parkiran kosannya, Selasa (22/7/24) malam.

Tidak berselang lama, penghuni kos lainnya Indah Lestari Tamba juga memarkirkan di lokasi yang sama.

Keesokan harinya, Rabu (23/7/24) Gerar yang mau ke kampus tidak menemukan lagi sepeda motornya.

Begitu juga penghuni kos lainnya Indah Lestari Tamba, sepeda motornya juga ikut dicuri. Kedua korban (Gerar dan Indah) mengecek CCTV yang terpasang di kosan tersebut.

Tak ayal, terlihat dalam rekaman ada 4 orang pria menggunakan helm dan masker membawa kabur sepeda motor kedua korban.

Melihat itu, Gerar membuat laporan pengaduan ke Polsek sunggal dengan nomor LP / B / 1257 / VII / 2024 / SPKT / Polsek Sunggal, tanggal 23 Juli 2024. Polisi pun melakukan penyelidikan.

Singkatnya pada Kamis, (25/7/24) petugas mendapat informasi keberadaan Surya dan akhirnya mengamankan Surya di Jalan Suka Baru, Gang Langgar, PB Selayang I, Medan Selayang, sekira pukul 21.00 Wib.

Kemudian dilakukan pengembangan pada Jumat (26/7/24) dinihari. Disaat itulah Surya menyerang petugas dan kabur melarikan diri.

Karena buruannya kabur, polisi memberikan tindakan tegas dan terukur. Selain pelaku, petugas juga menyita barang bukti sebuah flashdisk berisikan rekaman CCTV, kunci T, pisau kecil bersarung kayu, topi berwarna putih, dompet, borgol yang rusak, tas sandang dan KTP pelaku (Surya).

“Pelaku melakukan pencurian dengan cara merusak kunci sepeda motor korban pakai kunci T,” ujar Kompol Bambang Gunanti Hutabarat.(As)

Berita Untuk Anda

Terpopuler

Narapida Rutan di Medan Kendalikan 45 Kg Sabu “Pembiaran atau Kelalean”

Medan - Polisi mengungkap peredaran narkoba jenis sabu yang dikendalikan...

Mayat Wanita Ditemukan di Dalam Tas di Jalan Berastagi, Di Duga 2 Oknum Polisi Terlibat Pembunuhan

Kabarnya pelaku pembunuhan terhadap wanita bernama Mutia Pratiwi alias...

Viral Janda Anak 5 Ditahan Jaksa di Nias Selatan, Anak Minta Bantu Ke Presiden

Viral sebuah video lima orang anak menangis di depan...

2 Pengunjung KTV Key Garden Overdosis, Satu Tewas dan Satu Kritis

Binjai | 2 orang pengunjung tempat hiburan malam Key...

Uang Pecahan 100 Ribu Berhamburan di Jalan Kota Medan

Beredar video uang pecahan Rp 100 ribu yang berhamburan...

Bermain Air di Kolam Renang Licia Binjai, Anak-anak Alami Sakit Mata

BINJAI | Sejumlah anak sekolah dasar mengalami sakit mata...

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Pemkab Asahan Terima Kunjungan Bapemperda DPRD Sumut Bahas Ranperda Pesantren

Kisaran – Pemerintah Kabupaten Asahan menerima kunjungan kerja Anggota DPRD Provinsi Sumatera Utara bersama Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD Sumut dalam rangka pembahasan...

Wakil Bupati Asahan Pimpin Apel Gabungan Perdana Tahun 2026

Kisaran — Wakil Bupati Asahan, Rianto, SH, MAP, memimpin Apel Gabungan Aparatur Sipil Negara (ASN) perdana di awal Tahun 2026 yang digelar di Halaman...

Awal Tahun 2026 Rutan Kabanjahe Lakukan Layanan Keluarga Warga Binaan Pemasyarakatan

KABANJAHE – Suasana berbeda menyelimuti Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Kabanjahe pada Kamis (01/01/2026). Di saat sebagian besar instansi menikmati libur Tahun Baru, Rutan...

Polda Sumut Catat Lonjakan Pengungkapan Kasus Narkoba, Selamatkan Hampir 12 Juta Jiwa di 2025

Medan — Kepolisian Daerah Sumatera Utara (Polda Sumut) terus memperkuat komitmen pemberantasan peredaran narkoba sepanjang tahun 2025. Dalam Rilis Akhir Tahun yang digelar secara sederhana...

Forkopimda Asahan Gelar Doa Lintas Agama untuk Korban Bencana Alam

Kisaran (30/12/2025) — Sebagai wujud kepedulian kemanusiaan dan solidaritas sosial, Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Asahan menggelar doa bersama lintas agama bagi para...

Wakil Bupati Asahan Hadiri Paripurna DPRD Penetapan Empat Ranperda

Kisaran (29/12/2025) — Pemerintah Kabupaten Asahan bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Asahan secara resmi menetapkan empat Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) melalui Rapat...

Kodim 0208/Asahan dan Pemkab Asahan Kolaborasi Perkuat Ketahanan Pangan melalui Penanaman Padi Gogo di Bandar Pulau

Asahan (29/12/2025) — Sinergi lintas sektor kembali ditunjukkan dalam upaya menjaga dan meningkatkan ketahanan pangan daerah. Komando Distrik Militer (Kodim) 0208/Asahan bersama Pemerintah Kabupaten...

Pemkab Asahan Serahkan Petikan SK Pengangkatan 2.514 PPPK Paruh Waktu

Kisaran (24/12/2025) — Pemerintah Kabupaten Asahan secara resmi menyerahkan Petikan Keputusan Bupati Asahan tentang Pengangkatan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Paruh Waktu kepada...