Kamis, April 24, 2025
spot_img

Polsek Pancur Batu Bakar Gubuk Narkoba di Desa Durin Simbelang

Medan – Adanya keresahan masyarakat terhadap peredar narkoba, Polsek Pancur Batu bakar gubuk-gubuk narkoba di Desa Durin Simbelang, tepatnya di Jalan. Pembibitan, Jumat (03/05/2024).

Tidak hanya pembakaran, Kapolsek Pancur Batu, Kompol Hendra Gunawan, S.H lakukan sosialisasi terkait bahaya narkoba bagi masyarakat dan generasi muda, serta maraknya judi dan segala jenis penyakit masyarakat.

Ia juga memberikan himbauan kepada masyarakat Desa Durin Simbelang agar tidak turut serta dalam kegiatan demo yang direncanakan akan dilaksanakan pada hari Senin (08/05/2024 )di Kodam I Bukit Barisan dan Denpom 1 BB Medan.

“Dari hasil GKN tersebut, tidak ada ditemukan aktivitas apapun namun ditemukan beberapa gubuk-gubuk yang diduga dipergunakan untuk tempat kegiatan Narkoba, sehingga dilakukannya pemusnahan/ pembakaran terhadap gubuk tersebut bersama dengan seluruh elemen masyarakat,” kata Kapolsek Pancur Batu, Kompol Hendra Gunawan.

Masyarakat mendukung dan mengapresiasi kegiatan sosialisasi terkait bahaya narkoba bagi masyarakat dan generasi muda, serta maraknya judi dan segala jenis penyakit masyarakat.

“Masyarakat sangat mendukung penuh pelaksanaan kegiatan GKN (Gerebek Kampung Narkoba) di Desa Durin Simbelang serta akan melaporkan kepada pihak Kepolisian apabila terdapat kegiatan narkoba dan judi di desa mereka,” katanya lagi.

Mari kita perang terhadap segala bentuk Permainan Judi dan Narkoba di Wilayah Hukum Polsek Pancur Batu ini, ajak Kapolsek. (As)

Berita Untuk Anda

Terpopuler

Lantik 12 Pejabat Tinggi Pratama, Wagub Sumut Surya Minta Tunjukkan Kinerja yang Lebih Maksimal

MEDAN - Wakil Gubernur (Wagub) Sumatera Utara (Sumut) Surya...

Bermain Air di Kolam Renang Licia Binjai, Anak-anak Alami Sakit Mata

BINJAI | Sejumlah anak sekolah dasar mengalami sakit mata...

Oknum Polisi di Labusel Diduga Pesta Narkoba, Ada Postingan Istri di Media Sosial

Medan - Salah satu istri oknum Polisi di Labuhan...

FUI Sumut Kawal Sidang Kasus Penipuan Yang Melibatkan Pimpinan Ponpes

Pengadilan Negeri (PN) Binjai menggelar sidang perdana kasus penipuan...

Polisi Ungkap Mayat Wanita Terkubur di Kebun Sawit Desa Rintis Labusel

Satuan Reskrim Polres Labuhanbatu Selatan (Labusel) berhasil mengungkap pelaku...

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Bupati Asahan: Rakorpem Upaya Wujudkan Peningkatan Kinerja Pemerintah Demi Kesejahteraan Masyarakat

Asahan — Bupati Asahan, Taufik Zainal Abidin Siregar, S.Sos., M.Si., menegaskan bahwa Rapat Koordinasi Pemerintah (Rakorpem) merupakan sarana penting untuk meningkatkan kinerja pemerintah daerah...

Bupati Berikan Biaya Umroh Kepada Pemenang

Bupati Asahan, Taufik Zainal Abidin Siregar, S.Sos., M.Si. memberikan biaya umroh kepada 4 orang pemenang Musabaqah Tilawatil Quran Nasional (MTQN) ke-56 Tingkat Kabupaten Asahan,...

Bupati Asahan Pimpin Rapat Forkopimda

Bupati Asahan Taufik Zainal Abidin Siregar, S.Sos., M.Si memimpin Rapat Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Asahan yang bertempat di Aula Mawar Kantor Bupati...

Wakil Bupati Asahan Terima Audiensi BPJS Kesehatan

Bupati Asahan Pimpin Rapat Forkopimda Bupati Asahan Taufik Zainal Abidin Siregar, S.Sos., M.Si memimpin Rapat Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Asahan yang bertempat di...

Bupati Asahan Apresiasi Program Pembinaan Kesehatan Bagi Calon Jamaah Haji Dinas Kesehatan Kabupaten Asahan

Program pembinaan kesehatan bagi calon jamaah Haji yang dilaksanakan oleh Dinas Kesehatan Kabupaten Asahan mendapat apresiasi yang positif dari Bupati Asahan Taufik Zainal Abidin...

Bupati Asahan Pimpin Upacara Hari Kesadaran Nasional

Bupati Asahan, Taufik Zainal Abidin Siregar, S.Sos., M.Si., memimpin Upacara Hari Kesadaran Nasional bulan April 2025 di Halaman Kantor Bupati Asahan, Kamis (17/04/2025). Terlihat...

Pemkab Asahan Gelar Tes Asesmen Pemetaan/ Penilaian Kompetensi Seleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama

Pemerintah Kabupaten Asahan menggelar tes asesmen pemetaan/penilaian kompetensi seleksi terbuka pengisian jabatan pimpinan tinggi pratama di Aula Melati Kantor Bupati Asahan Kamis (17/04/2025). Kegiatan...

Sidak Pasar Inpres Kisaran, Wakil Bupati Asahan Minta Pedagang Tidak Gunakan Ruas Jalan

Wakil Bupati Asahan Rianto, SH., MAP meminta kepada para pedagang kaki lima yang berjualan di sepanjang Pasar Inpres Kisaran untuk tidak menggunakan ruas jalan...