Korupsi Rp 300 Triliun
NASIONAL
Korupsi Rp 300 Triliun Harvey Moeis Hanya Divonis 6,5 Tahun
Harvey Moeis divonis 6,5 tahun penjara di kasus korupsi timah, dan terbilang jauh dari tuntutan jaksa yakni 12 tahun penjara. Putusan ini menuai kritik dari berbagai pihak.
Kasus korupsi pengelolaan tata niaga komoditas timah secara bersama-sama ini menyebabkan kerugian negara Rp 300...