Minggu, November 2, 2025
spot_img

Daftar Siswa SMP Negeri 1 Sidikalang yang Lulus Sebagai Siswa SMA Plus Yasop dan SMA Unggul DEL

DAIRI – Berdasarkan surat keputusan Ketua Yayasan Tunas Bangsa Soposurung Nomor:28/SK/YTBS/IV/2023 tentang Keputusan Hasil Seleksi Penerimaan Siswa/i Asrama Yayasan TB Soposurung-SMA Negeri 2 Balige Tahun Pelajaran 2023/2024, empat siswa SMP Negeri 1 Sidikalang dinyatakan lulus sebagai siswa baru dan empat siswa sebagai cadangan.

Demikian disampaikan Kepala Sekolah SMP Negeri 1 Sidikalang Hotnida Lubis, dalam sambutannya pada kegiatan upacara bendera, Jumat (5/5/2023).

“Setelah mengikuti seleksi hingga tahap akhir, maka empat siswa yang dinyatakan lulus sebagai siswa baru SMA Plus Yasop yaitu Kisley Jericho Nahampun, Brams Albertus Purba, Apriliana Sitanggang, dan Gabriel Alexander Togatorop. Sedangkan posisi cadangan yaitu Junipray Auditra Sitopu, Troy Hasadaon Munthe, Fani Sianturi, dan Deby Sihombing,” ujar Hotnida.

Sebelumnya, kata Hotnida, terdapat sembilan belas siswa SMP Negeri 1 Sidikalang yang dinyatakan lulus akademik, yaitu Amanda Cecilia Silitonga, Anisa Kasih Victorya Silaban, Arga Sianturi, Apriliana Sitanggang, Brams Albertus Lamsihar Purba, Deby Aurelia Sihombing, Ellya Rosa Hutasoit, Eunike Hillarshi Rohita Nababan, Fani Theresia Sianturi, Fydella Natasha Araminta Aritonang, Gabriel Alexander Togatorop, Hanna Hillary Angelica Pasaribu, Junipray Auditra Sitopu, Kisley Jericho Nahampun, Naomi Halora Sianturi, Patricia Putri Padang, Ririn Mey Arthi Silaban, Revani Simamora, dan Troy Hasadaon Munthe.

Lebih lanjut, Hotnida juga menyampaikan delapan nama siswa SMP Negeri 1 Sidikalang yang dinyatakan lulus seleksi di SMA Unggul Del sesuai dengan Surat Keputusan Pengurus Yayasan Del Nomor : 10/YD/SK/IV/2023 tentang Penetapan Kelulusan Calon Siswa SMA Unggul Del Tahun Pelajaran 2023/2024.

“Jadi semua siswa yang sebelumnya lulus di tahap akademik Unggul Del, seluruhnya resmi dinyatakan sebagai siswa baru SMA Unggul Del untuk Tahun Ajaran 2023/2024,” kata Hotnida.

Delapan nama siswa tersebut yaitu Brams Albertus Lamsihar Purba, Fani Theresia Sianturi, Fydella Natasha Araminta Aritonang, Gabriel Alexander Togatorop, Troy Hasadaon Munthe, Roraja Anselmus Pandiangan, Kisley Jericho Nahampun, dan Junipray Auditra Sitopu.

Pada kesempatan yang sama, Hotnida juga menyampaikan sejumlah nama-nama siswa yang memperoleh juara dalam lomba Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (MIPA) tingkat SMP yang diselenggarakan oleh Science Expo SMA Unggul Del, Sabtu (4/2/2023) di SMA Unggul Del.

Junipray Auditra Sitopu berhasil meraih medali Emas dari kategori bidang Matematika, disusul Troy Hasadoan Munthe medali Perak, Kisley Jericho T.M. Nahampun medali Perunggu, Roraja Anselmus Pandiangan medali Perunggu, Brams Albertus Lamsihar Purba medali Perunggu, Raniyah Annisa Kaloko medali Perunggu, dan Fani Theresia Sianturi medali Perunggu. Sedangkan untuk kategori Ilmu Pengetahuan Alam, terdapat Clara Matondang dan Mikail Zidane Alfarizi Tanjung yang berhasil meraih medali Perunggu.

“Ada juga siswa yang memperoleh juara 3 umum Olimpiade MIPA Yasop atas nama Kisley Jericho T.M. Nahampun,” kata Hotnida.

Untuk itu, kata Hotnida, sebagai wujud kepedulian Pemerintah Kabupaten Dairi, seluruh siswa tersebut telah diberikan bingkisan dan uang tunai yang diserahkan langsung oleh Bupati Dairi Dr. Eddy Keleng Ate Berutu didampingi Bunda Literasi Kabupaten Dairi Romy Mariani Simarmata. (Nid)

Berita Untuk Anda

Terpopuler

Bermain Air di Kolam Renang Licia Binjai, Anak-anak Alami Sakit Mata

BINJAI | Sejumlah anak sekolah dasar mengalami sakit mata...

Dana Hibah 1,5 Miliar Tidak Cair, Kadis Kominfo Sumut Terkesan Mempersulit PWI

Dana hibah sebesar Rp1.5 Miliar belum dapat diterima Persatuan...

Viral Gaji Guru SMPN 15 Medan Ditahan Kepala Sekolah, Ini Kata Wali Kota

Buntut viralnya gaji guru SMP Negeri 15 Medan ditahan...

Uang Pecahan 100 Ribu Berhamburan di Jalan Kota Medan

Beredar video uang pecahan Rp 100 ribu yang berhamburan...

Viral Petugas Dishub Kota Medan Diancam Pakai Pisau “Hampir Ditikam”

Medan - Viral satu video seorang petugas Dinas Perhubungan...

Narapida Rutan di Medan Kendalikan 45 Kg Sabu “Pembiaran atau Kelalean”

Medan - Polisi mengungkap peredaran narkoba jenis sabu yang dikendalikan...

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Rakornis TP PKK Asahan: Sinergi dan Penyelarasan Program Menuju Asahan Maju dan Berkelanjutan

Kisaran — Rapat Koordinasi Teknis (Rakornis) Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Kabupaten Asahan menjadi momentum penting dalam memperkuat sinergi dan penyelarasan...

Kapolda Sumut dan Bupati Asahan Resmikan SPPG, Dorong Sinergi Lintas Sektor untuk Perbaikan Gizi Masyarakat

Kisaran — Upaya memperkuat ketahanan pangan dan pemenuhan gizi masyarakat terus digiatkan di Kabupaten Asahan. Salah satunya melalui peresmian operasional Sentra Pelayanan Pangan Gizi...

TP PKK Kabupaten Asahan Ikuti Pengajian Akbar di Desa Padang Sipirok

Kisaran — Suasana penuh kehangatan menyelimuti Masjid Al-Ikhlas, Desa Padang Sipirok, Kecamatan Aek Ledong, saat ratusan jamaah menghadiri Pengajian Akbar yang menghadirkan Ustadz Nurul...

Bupati Asahan Hadiri Penguatan Manajemen Talenta ASN, Tegaskan Komitmen Wujudkan ASN Unggul dan Profesional

Medan — Bupati Asahan, Taufik Zainal Abidin, S.Sos., M.Si, menghadiri kegiatan Penguatan Penerapan Manajemen Talenta Aparatur Sipil Negara (ASN) bagi pemerintah daerah se-Provinsi Sumatera...

Wakil Bupati Asahan Hadiri Peringatan Milad ke-23 IGRA

Kisaran — Ikatan Guru Raudhatul Athfal (IGRA) Kabupaten Asahan menggelar peringatan Milad ke-23 di halaman Kantor Kementerian Agama Kabupaten Asahan. Kegiatan berlangsung meriah dan...

Wakil Bupati Asahan Tinjau Pelayanan Kontrasepsi MOW di RSU Sri Pamela Sei Dadap

Kisaran — Wakil Bupati Asahan, Rianto, S.H., M.A.P., meninjau langsung pelaksanaan pelayanan kontrasepsi Metode Operasi Wanita (MOW) di RSU Sri Pamela Sei Dadap, Rabu...

Wakil Bupati Asahan Pimpin Apel Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97

Kisaran — Suasana penuh semangat kebangsaan mewarnai pelaksanaan Apel Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97 di Halaman Kantor Bupati Asahan. Wakil Bupati Asahan, Rianto, S.H.,...

Muhammadiyah Asahan Siapkan Rangkaian Milad ke-113 dan Kejurda Tapak Suci

Kisaran — Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Kabupaten Asahan tengah mematangkan persiapan peringatan Milad Muhammadiyah ke-113 yang dijadwalkan berlangsung pada 18 November 2025 mendatang. Ketua...