Selasa, Januari 6, 2026
spot_img

Omzet Lokalisasi Narkoba di Jermal 15 Sampai Satu Miliar “Polisi Tutup Mata”

Medan – Lokalisasi narkoba di Jalan Jermal 15 tetap eksis walaupun pernah di gerebek Polisi yang hanya meringkus pemakai dan korban penyalahgunaan narkoba.

Hingga sampai saat ini, Polisi tidak berhasil meringkus Big Bos pengatur strategi narkoba di tanah garapan Jalan Jermal 15, Percut Sei Tuan.

Dari amatan awak Media, lokalisasi tersebut layaknya pajak ikan, bertransaksi secara terang-terangan dan memiliki omzet sampai 1 Miliar.

“Kalau siang begini belum rame itu bang, sore ke malam baru padat bang, seperti pajak ikan, “kata Putra ketika ditemui di dekat terowongan jalan Tol tanah garapan Jermal 15, Senin (31/07/2023).

Narkoba
Salah satu tempat Transaksi Narkoba di tanah Garapan Jalan Jermal 15, Percut Sei Tuan

Lanjutnya. “Kalau abang liat bonceng 3 mukanya kusam, dah dia itu bang, pokoknya ramelah bang. Sampai Miliaran perputaran uangnya disini, “katanya sambil meninggalkan awak Media.

Tidak hanya narkoba, perjudian juga berkembang di wilayah tersebut seperti Jackpot dan Tembak Ikan yang dibuka secara terang-terangan.

Terpisah. Kepala BNNP Sumut, Brigjend Pol Drs Toga H.Panjaitan akan menindak lokalisasi peredaran Narkoba di Jalan Jermal 15.

“Ok, entar dicek” singkatnya melalui pesan WhatsApp.

Sebelumnya berita ini telah tayang dengan judul “Lokalisasi Narkoba di Jermal Tetap Berkembang “PR Kapoldasu yang Baru”. (As)

Berita Untuk Anda

Terpopuler

Bermain Air di Kolam Renang Licia Binjai, Anak-anak Alami Sakit Mata

BINJAI | Sejumlah anak sekolah dasar mengalami sakit mata...

Kecelakaan Honda Brio Merah di Jalan Pangeran Diponegoro Tewaskan 2 Orang Pelajar

Medan - Kecelakaan maut terjadi di Jalan Pangeran Diponegoro,...

Kodim 0208/Asahan dan Pemkab Asahan Kolaborasi Perkuat Ketahanan Pangan melalui Penanaman Padi Gogo di Bandar Pulau

Asahan (29/12/2025) — Sinergi lintas sektor kembali ditunjukkan dalam...

Uang Pecahan 100 Ribu Berhamburan di Jalan Kota Medan

Beredar video uang pecahan Rp 100 ribu yang berhamburan...

Mengenal Rosen Jaya Sinaga Caleg DPRD Kota Medan ”Pejuang Buruh”

Mungkin banyak masyarakat tidak mengenal siapa sosok Rosen Jaya...

Viral Video Syur Mirip Rebecca Klopper di Twitter Berdurasi 47 Detik

Viral video Rebecca Klopper di Twitter Indonesia, ia mendadak dikaitkan...

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Pemkab Asahan Terima Kunjungan Bapemperda DPRD Sumut Bahas Ranperda Pesantren

Kisaran – Pemerintah Kabupaten Asahan menerima kunjungan kerja Anggota DPRD Provinsi Sumatera Utara bersama Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD Sumut dalam rangka pembahasan...

Wakil Bupati Asahan Pimpin Apel Gabungan Perdana Tahun 2026

Kisaran — Wakil Bupati Asahan, Rianto, SH, MAP, memimpin Apel Gabungan Aparatur Sipil Negara (ASN) perdana di awal Tahun 2026 yang digelar di Halaman...

Awal Tahun 2026 Rutan Kabanjahe Lakukan Layanan Keluarga Warga Binaan Pemasyarakatan

KABANJAHE – Suasana berbeda menyelimuti Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Kabanjahe pada Kamis (01/01/2026). Di saat sebagian besar instansi menikmati libur Tahun Baru, Rutan...

Polda Sumut Catat Lonjakan Pengungkapan Kasus Narkoba, Selamatkan Hampir 12 Juta Jiwa di 2025

Medan — Kepolisian Daerah Sumatera Utara (Polda Sumut) terus memperkuat komitmen pemberantasan peredaran narkoba sepanjang tahun 2025. Dalam Rilis Akhir Tahun yang digelar secara sederhana...

Forkopimda Asahan Gelar Doa Lintas Agama untuk Korban Bencana Alam

Kisaran (30/12/2025) — Sebagai wujud kepedulian kemanusiaan dan solidaritas sosial, Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Asahan menggelar doa bersama lintas agama bagi para...

Wakil Bupati Asahan Hadiri Paripurna DPRD Penetapan Empat Ranperda

Kisaran (29/12/2025) — Pemerintah Kabupaten Asahan bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Asahan secara resmi menetapkan empat Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) melalui Rapat...

Kodim 0208/Asahan dan Pemkab Asahan Kolaborasi Perkuat Ketahanan Pangan melalui Penanaman Padi Gogo di Bandar Pulau

Asahan (29/12/2025) — Sinergi lintas sektor kembali ditunjukkan dalam upaya menjaga dan meningkatkan ketahanan pangan daerah. Komando Distrik Militer (Kodim) 0208/Asahan bersama Pemerintah Kabupaten...

Pemkab Asahan Serahkan Petikan SK Pengangkatan 2.514 PPPK Paruh Waktu

Kisaran (24/12/2025) — Pemerintah Kabupaten Asahan secara resmi menyerahkan Petikan Keputusan Bupati Asahan tentang Pengangkatan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Paruh Waktu kepada...