Minggu, Februari 23, 2025
spot_img

Bulan Suci Ramadhan 1445 H , Dreg’ s Polres Sergai Berikan Bantuan Sembako Kepada Janda & Anak Yatim

Sergai, Aktiva.news  – Ikatan Keluarga Angkatan Besar Dreg’ s ( Dua Ribu Enam Gelombang Satu) Polres Serdang Bedagai giat Silaturahmi sekaligus memberikan  sembako ke Janda dan Anak Yatim di Desa Firdaus , Kecamatan Sei Rampah , Kabupaten Sergai , Sumatera Utara , Kamis (28/3/2024).

Humas Dreg’ s Polres Serdang Bedagai , Bripka Juparto Situmorang mengatakan kegiatan ini dipimpin oleh Kanit Reskrim Polsek Tanjung Beringin Ipda Ismail Har. S. H yang bertujuan untuk mempererat persaudaraan dan Komunikasi sekaligus menyambut bulan suci ramadhan1445 Hijriah 2024.

” Setiap tahunnya Ikatan Keluarga Angkatan Besar Dua Ribu Enam Gelombang Satu( Dreg’ s) Polres Serdang Bedagai selalu melaksanakan bersilaturahmi , pemberian takjil sekaligus berbuka puasa bersama,” ucap Bripka Juparto.

” Selain berbuka puasa bersama ,  Keluarga Angkatan Besar Dreg’ s Polres Sergai juga melakukan berbagi rezeki kepada yang membutuhkan yakni berupa sembako Beras , Gula , Minyak Goreng , Bubuk Teh dan Mie instan yang dibagikan kepada Janda dan Anak Yatim di Desa Firdaus , Kecamatan Sei Rampah , Kabupaten Serdang Bedagai , Provinsi Sumatera Utara Pungkas Humas Dreg’ s Polres Serdang Bedagai , Bripka Juparto Situmorang.

AR

Berita Untuk Anda

Terpopuler

FUI Sumut Kawal Sidang Kasus Penipuan Yang Melibatkan Pimpinan Ponpes

Pengadilan Negeri (PN) Binjai menggelar sidang perdana kasus penipuan...

Ini Lokalisasi Judi Tembak Ikan di Tanah Karo “Polisi Jangan Tutup Mata”

Karo - Mengguritanya lokalisasi judi di wilayah hukum polres Tanah...

Bupati Asahan Ikuti Tasyakuran Bersama Hari Amal Bakti ke-79 Kemenag RI Kabupaten Asahan

Bupati Asahan H Surya BSc mengikuti Tasyakuran Bersama Hari...

Judi di Tanah Karo Diduga Dikendalikan Oleh Oknum Pasukan Samping

Karo - Maraknya perjudian di tanah karo melibatkan pasukan...

Denintel Kodam I/BB Ringkus Bandar Sabu Medan Sunggal

MEDAN | Tim PokBansus Deninteldam l/BB dipimpin Kapten Arm...

NCW Sumut Pertanyakan Kualitas Pembangunan Kantor Dinas Kesehatan Kabupaten Karo

Medan - National Corruption Watch (NCW) DPW Sumatera Utara...

Bermain Air di Kolam Renang Licia Binjai, Anak-anak Alami Sakit Mata

BINJAI | Sejumlah anak sekolah dasar mengalami sakit mata...

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA