Rabu, Maret 26, 2025
spot_img

Bulan Sabit dan Bintang Terlihat di Medan, Semoga Pertanda Baik

Keindahan bulan berbentuk sabit dengan bagian ujung seperti diterangi bintang terlihat pada malam ketiga bulan suci Ramadhan 1444 Hijriah.

Bulan sabit ini terlihat usai berbuka puasa sekira pukul 19.14 WIB pada Jumat malam, 23 Maret 2023 tampak jelas di Kota Medan.

“Indah kali malam ini, ada bulan dan bintang. Terlihat jelas dengan mata telanjang ini. Di foto menggunakan handphone juga tampak jelas,” ujar J Wijaya, warga Kota Medan.

Mengenai fenomena ini, Balai Besar Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BBMKG) Wilayah I Medan memberikan penjelasan bahwa peredaran planet-planet dalam mengelilingi matahari pada orbitnya yang berbentuk elips.

“Memungkinkan antar planet akan berpapasan pada waktu tertentu. Fenomena ini juga disebut konjungsi antar planet,” kata On Duty BMKG I Medan, Hanif Zarkasi dilansir VIVA.

Hanif mengungkapkan, terjadinya fenomena ini, hanya sekali dalam beberapa tahun sehingga disebut fenomena yang cukup langka.

Sama halnya dengan konjungsi yang terjadi antara bulan dan venus pada Jumat sore.

“Dimana bumi, bulan, dan venus berada pada satu garis lurus sehingga posisi bulan dan venus cukup berdekatan, satu sama lain saat diamati dari bumi,” kata Hanif.

Hanif menambahkan, untuk melihat fenomena bulan ini tidak perlu menggunakan alat bantu. Cukup menggunakan mata telanjang, keindahan bulan tersebut dapat dilihat secara langsung.

“Fenomena ini, dapat diamati dengan mata telanjang. Setelah matahari terbenam hingga venus terbenam,” ujar Hanif.

 

Berita Untuk Anda

Terpopuler

Ketemu Diaplikasi Kencan Wanita Tewas di Kebun Tebu Sei Semayang, Pelaku Sang Pacar

Medan - Mayat wanita di kebun tebu, Jalan Glugur Rimbun,...

2 Anggota DPRD Medan Berkelahi di Kamar Mandi Usai Rapat Komisi

Beredar video anggota DPRD Medan David Roni Ganda Sinaga dan...

Lantik 12 Pejabat Tinggi Pratama, Wagub Sumut Surya Minta Tunjukkan Kinerja yang Lebih Maksimal

MEDAN - Wakil Gubernur (Wagub) Sumatera Utara (Sumut) Surya...

DPW PWDPI Sumut Lakukan Pengukuhan Panitia Pelantikan dan Bukber

Dewan Pimpinan Wilayah Persatuan Wartawan Duta Pena Indonesia (...

Bermain Air di Kolam Renang Licia Binjai, Anak-anak Alami Sakit Mata

BINJAI | Sejumlah anak sekolah dasar mengalami sakit mata...

Kodam I/BB Gerebek Kampung Narkoba Jermal 15, Belasan Pemakai Diamankan

MEDAN | Tim gabungan Kodam I/BB dan Deninteldam I/BB...

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Ketua TP-PKK Kabupaten Asahan Ikuti Penutupan MRFW

Ketua TP-PKK Kabupaten Asahan Ny. Yusnila Indriati Taufik mengikuti serangkaian acara penutupan Medan Raya Fashion Week (MRFW) yang bertempat di Gedung Waren Whuis Medan,...

Bupati Asahan Hadir Buka bersama JBMI

Bupati Asahan yang di Wakili oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Asahan Drs. Zainal Aripin Sinaga, MH menghadiri buka bersama Jami'yah Batak Muslim Indonesia di Pam...

Naas! Casis Bintara Polri Korban Begal Saat Hendak Melakukan Tes Kesehatan

Roberto Crystiano Simbolon (19) harus melalui jalan terjal untuk menjadi seorang polisi. Calon siswa (casis) Bintara Polri ini menjadi korban begal saat mengejar cita-citanya...

Ketemu Diaplikasi Kencan Wanita Tewas di Kebun Tebu Sei Semayang, Pelaku Sang Pacar

Medan - Mayat wanita di kebun tebu, Jalan Glugur Rimbun, Desa Sei Semayang, Kecamatan Sunggal, Deli Serdang, bernama Risma Yunita (31), wanita berhelm itu ternyata...

BAZNAS Kabupaten Asahan Salurkan Dana ZIS Kepada Fakir Miskin

Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Asahan salurkan dana Zakat Infak Sedekah (ZIS) kepada 100 orang penerima manfaat untuk masyarakat fakir miskin di 2...

Bupati Asahan Ikuti Konsultasi Publik Penyusunan Dokumen RPJMD 2025-RKPD 2026

Bupati Asahan Taufik Zainal Abidin Siregar, S.Sos., M.Si mengikuti Konsultasi publik dalam rangka penyusunan dokumen RPJMD 2025-2029 dan RKPD 2026 Provinsi Sumatera Utara yang...

Bupati Asahan Ikuti RUPS Bank Sumut

Bupati Asahan Taufik Zainal Abidin Siregar, S.Sos., M.Si bersama seluruh Kepala Daerah se-Sumatera Utara mengikuti Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) Tahunan Buku 2024 PT.Bank...

Wujudkan Pembangunan BLK, Wakil Bupati Berkunjung ke Ditjend Pembinaan, Pelatihan, Vokasi dan Produktivitas Kemenaker RI

Sebagai bentuk Komitmen Yang kuat dari Pemerintah Kabupaten Asahan dalam mewujudkan pembangunan Balai Latihan Kerja (BLK) di Kabupaten Asahan, Wakil Bupati Asahan Rianto, SH,...