Kamis, April 17, 2025
spot_img

Anak Binaan LPKA Palu Peringati Hardiknas 2024 dengan Nobar Film Pendidikan

Palu– Sebanyak 17 orang Anak Binaan di Lembaga Pembinaan Khusus Anak Kelas II Palu memperingati Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas_) tahun 2024 dengan mengikuti kegiatan nonton bareng (Nobar) sebuah Film bertemakan Pendidikan “Sokola Rimba”.

Dipusatkan di Aula terbuka LPKA Palu, kegiatan tersebut dihadiri oleh Kepala LPKA Palu, Revanda Bangun beserta jajarannya.

Revanda menyebut, bahwa kegiatan Nobar tersebut bukan hanya untuk menyemarakan Hardiknas semata. Namun, kata dia, kegiatan Nobar juga menjadi momentum bagi pihaknya untuk memenuhi hak rekreasional bagi seluruh anak binaannya atau sebutan bagi anak yang berhadapan dengan hukum.

“Tentunya, kita mau Hardiknas ini menjadi khidmat bagi kita semua, Nobar ini adalah agenda kita juga untuk memenuhi hak rekreasional mereka semua, apalagi dengan Film yang kami pilih, kita berharap mereka bisa mengambil hikmah yang besar bagi Pendidikan,” kata Revanda. Kamis, (2/5/2024).

Menurutnya, Pendidikan di era sekarang sudah sangatlah berubah, setiap pendidik mesti memiliki kemampuan yang baik dalam berkomunikasi bersama dengan seluruh anak.

Hal itu pun, katanya terus dilakukan dan menjadi perhatian serius bagi seluruh pengajar di institusi yang ia pimpin.

“Jadi, kita sekarang mengikuti perkembangan zaman, dulunya mungkin pembelajaran sedikit keras, sekarang berbeda, kita semua harus bisa menempatkan diri agar bukan hanya menjadi guru namun mesti bisa menjadi seorang sahabat bagi setiap anak,” tambah pria yang berlatar belakang ilmu psikologi.

Sementara itu, Anak Binaan berinisial (B) juga mengaku sangat senang dengan kegiatan Nobar tersebut, berawal dari kisah insipiratif dari “S0kola Rimba”, ia makin semangat mengikuti setiap pembelajaran yang diberikan oleh LPKA Palu.

“Bagus sekali, filmnya banyak memberi kami semangat untuk lebih giat lagi belajar,” urai
(B).

Kepada tim media, B pun menuturkan bahwa pada peringatan Hardiknas 2024, ia berharap agar seluruh anak dapat merasakan nikmatnya dunia Pendidikan, ia menaruh harapan agar dengan Pendidikan yang layak diterimanya di LPKA Palu dapat menghantarkan dirinya menjadi seorang pemimpin di masa depan.

“Cuma mau berubah, mau jadi pemimpin dimasa depan, bangga sekali kalau cita-cita kami dapat terwujud,” pungkasnya.(Rel)

Berita Untuk Anda

Terpopuler

Lantik 12 Pejabat Tinggi Pratama, Wagub Sumut Surya Minta Tunjukkan Kinerja yang Lebih Maksimal

MEDAN - Wakil Gubernur (Wagub) Sumatera Utara (Sumut) Surya...

Oknum Polisi di Labusel Diduga Pesta Narkoba, Ada Postingan Istri di Media Sosial

Medan - Salah satu istri oknum Polisi di Labuhan...

Polisi Bakar Lapak Judi Sabung Ayam di Pancur Batu Namun Pengusahanya Tidak Ditangkap

MEDAN – Jajaran Polrestabes Medan bersama Detasemen Polisi Militer...

Bermain Air di Kolam Renang Licia Binjai, Anak-anak Alami Sakit Mata

BINJAI | Sejumlah anak sekolah dasar mengalami sakit mata...

Polisi Diserang Ketika Gerebek Sarang Narkoba di Belawan, 3 Orang Diringkus

MEDAN - Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Pelabuhan Belawan...

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Sidak Pasar Inpres Kisaran, Wakil Bupati Asahan Minta Pedagang Tidak Gunakan Ruas Jalan

Wakil Bupati Asahan Rianto, SH., MAP meminta kepada para pedagang kaki lima yang berjualan di sepanjang Pasar Inpres Kisaran untuk tidak menggunakan ruas jalan...

Pemerintah Kabupaten Asahan Akan Tindak Tegas ASN Yang Gunakan Narkoba

Pemerintah Kabupaten Asahan akan memberikan sanksi tegas kepada ASN di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Asahan yang ketangkap dan terbukti menggunakan narkoba. Hal ini disampaikan oleh...

Wakil Bupati Asahan Pimpin Apel di Kecamatan Kota Kisaran Barat

Wakil Bupati Asahan Rianto, SH., MAP memimpin apel gabungan di Kecamatan Kota Kisaran Barat, Rabu (16/04/2025). Pada apel ini Wakil Bupati Asahan menekankan kepada...

Judi Tembak Ikan di Jalan Ade Irma Suryani Kota Binjai Beroperasi 24 Jam, Masyarakat Resah

Binjai - Judi jenis tembak ikan beroperasi 24 jam secara terang-terangan di Jalan Ade Irma Suryani, Pekan Binjai, Kecamatan Binjai Kota, Kota Binjai. Sepertinya...

Bupati Asahan Buka Musabaqoh Tilawatil Qur’an Nasional (MTQN) Ke-56

Bupati Asahan, Taufik Zainal Abidin Siregar, S. Sos., M.Si membuka Musabaqah Tilawatil Quran Nasional (MTQN) Tingkat Kabupaten Asahan ke-56 yang bertempat di lapangan Sepak...

Bupati Asahan Melepas Parade Kafilah MTQ ke-56 Tingkat Kabupaten Asahan

Bupati Asahan, Taufik Zainal Abidin Siregar, S. Sos. M. Si melepas Parade Kafilah Musabaqoh Tilawatil Qur'an (MTQ) ke-56 Tingkat Kabupaten Asahan. Acara ini berlangsung dengan...

Pemkab Asahan Gelar Malam Pisah Sambut Lanal TBA

Pemerintah Kabupaten Asahan menggelar malam pisah sambut Danlanal Tanjung Balai Asahan (TBA) di Pendopo Rumah Dinas Bupati Asahan, Senin (14/04/2025) malam. Acara pisah sambut dari...

Lantik Dewan Hakim MTQ ke-56 Tingkat Kabupaten Asahan, Bupati Asahan Berharap Dapat Ciptakan Generasi Muda Yang Cinta Al-Qur’an

Bupati Asahan Taufik Zainal Abidin Siregar, S.Sos., M.Si secara resmi melantik dewan hakim Musabaqah Tilawatil Qur'an (MTQ) ke-56 Tingkat Kabupaten Asahan. Dalam kesempatan ini...